GridKids.id - Apa manfaat dan kegunaan rumah adat?
Rumah adat merupakan salah satu bentuk keragaman suku dan budaya Indonesia.
Pada artikel ini kita akan mempelajari mengenai materi kelas 4 SD tema 6.
Pada buku tematik kelas 4 SD tema 6, terdapat materi mengenai keragaman suku dan budaya.
Indonesia merupakan negara yang multikultural sehingga memiliki banyak budaya dari setiap tempat termasuk rumah adat.
Rumat adat atau tradisional ialah bangunan yang berperan untuk memgingat kebisaan sosial atau budaya di masa lalu.
Nah, rumah adat memiliki karakteristik yang berbeda-beda dari masing-masing daerah.
Hal ini dikarenakan menyesuaikan dengan budaya asli dari wilayah tersebut.
Umumnya, rumah adat berukuran besar dan berornamen indah serta dihiasi ukiran yang kebanyakan dimikili oleh kerajaan atau ketua adat setempat, Kids.
Baca Juga: Contoh Pemanfaatan Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui, Materi Kelas 4 SD Tema 6
Untuk lebih lengkapnya simak informasi berikut ini mengenai manfaat dan kegunaan rumah adat, materi kelas 4 SD tema 6.
Manfaat dan Kegunaan Rumah Adat