Find Us On Social Media :

Tikus Sering Bersarang di Lemari Dapur? Ikuti 5 Cara Ini untuk Mengusirnya

Tikus sering kali masuk ke rumah dan bersarang di lemari dapur.

GridKids.id - Salah satu bagian rumah yang sering dijadikan sarang tikus adalah lemari dapur.

Lemari dapur digunakan sebagai sarang tikus dan mereka dapat leluasa berkeliaran di rumah.

Tikus termasuk hewan pengerat yang sering ditemui di rumah.

Di samping itu, ia juga dapat membuat rumah menjadi bau dan kotor. Bahkan tikus juga dapat membawa penyakit.

Tikus bersarang di lemari dapar karena mereka dapat bersembunyi dengan aman di sana, Kids.

Dapur merupakan salah satu ruang di rumah yang harus bersih setiap saat.

Hal ini dikarenakan banyak bahan makanan dan melakukan kegiatan memasak di dapur.

Tikus dapat mengotori bahan makanan dan juga menyebarkan penyakit berbahaya, lo.

Yuk, simak informasi berikut ini mengenai cara mengusir tikus di lemari dapur!

Baca Juga: Tikus Masuk Rumah, Ternyata 5 Kebiasaan yang Jarang Disadari Ini Penyebabnya, Apa Saja?

Cara Mengusir Tikus di Lemari Dapur

Berikut ini merupakan beberapa cara yang dapat diikuti untuk mengusir tikus di lemari dapur, antara lain: