Find Us On Social Media :

Ternyata Orang dengan 4 Ciri Ini Memiliki EQ yang Tinggi, Pantas Banyak Temannya

Ciri EQ yang tinggi.

GridKids - Kids, apa kamu tahu EQ atau Emotional Quotients?

EQ atau Emotional Qoutient merupakan kecerdasan emosional yang berkaitan dengan karakter.

Kecerdasan ini berhubungan dengan kemampuan diri dalam mengontrol perasaan, mengenali perasaan orang lain, adaptasi, disiplin, tanggung jawab, kerja sama, dan juga komitmen

Kita dapat melihat kecerdasan seseorang melalui IQ dan EQ, lo.

 

Beberapa orang mempunyai IQ tinggi, namun ada juga orang dengan EQ tinggi. 

Memangnya bagaimana cara mengukur tingkat kecerdasan seseorang, seperti EQ? 

Di sekolah, biasanya kita akan mendapatkan tes untuk mengukur tingkat kecerdasan, baik IQ maupun EQ.  

Yuk, cari tahu apa saja ciri-ciri orang dengan EQ tinggi!

Baca Juga: Tak Hanya IQ, Mengapa Seorang Anak Juga Harus Cerdas Secara Emosional?