Find Us On Social Media :

Keanekaragaman Hayati: Manfaat dan Upaya Pelestariannya

Terbentuknya keanekaragaman hayati karena adanya keberagaman dan keseragaman sifat atau ciri dari makhluk hidup.

Pelestarian alam adalah bentuk usaha untuk menjaga tumbuhan atau hewan supaya enggak punah.

Hal ini dapat dilakukan dengan cara eksitu dan insitu. Eksitu ialah pelestarian alam di luar habitat aslinya.

Pelestarian eksitu, contohnya membuat margasatwa karena habitatnya sudah hilang, Kids.

Sementara insitu merupakan pelestarian alam di dalam habitat asli dari makhluk hidup tersebut.

Contoh pelestarian alam insitu adalah Taman Nasional Ujung Kulon yang digunakan untuk pelestarian badak bercula satu.

3. Reboisasi

Reboisasi atau penghijauan kembali merupakan salah satu upaya pelestarian keanekaragaman hayati.

Salah satu contoh reboisasi ialah menanam pohon di hutan atau di ruang terbuka.

Nah, itulah informasi mengenai manfaat dan upaya memelihara keanekaragaman hayati.

Baca Juga: Contoh Sumber Daya Alam Non Hayati di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Tema 4 

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.