GridKids.id - Kids, terdapat jenis-jenis suara, yaitu infrasonik, audiosonik, dan ultrasonik.
Sekarang kita akan membahas jenis bunyi infrasonik dan contoh-contohnya.
Infrasonik adalah jenis bunyi yang memiliki frekuensi di bawah 20 Hz.
Sedangkan manusia baru bisa mendengar pada rentang 20 hertz ke atas.
Yap, manusia enggak dapat mendengar bunyi infrasonik, ini karena infrasonik adalah jenis suara yang berada di bawah rentang pendengaran frekuensi manusia.
Yuk, cari tahu jenis-jenis bunyi infrasonik:
Baca Juga: Contoh Suara Infrasonik, Audiosonik dan Ultrasonik dalam Kehidupan Sehari-hari