Find Us On Social Media :

Menjawab Pertanyaan Mengenai Cita-Cita, Materi Kelas 4 SD Tema 6

Cita-cita merupakan keinginan atau kehendak yang selalu ada di dalam pikiran.

GridKids.id - Apa yang dimaksud dengan cita-cita?

Nah, pada artikel ini kita akan menjawab pertanyaan mengenai cita-cita. Materi ini berdasarkan buku tematik kelas 4 SD tema 6.

Pada buku tematik kelas 4 SD tema 6 terdapat tiga pertanyaan yang harus kita jawab, Kids.

Baca Juga: Wujud Keragaman Budaya dan Suku di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Tema 6

Cita-cita merupakan keinginan atau kehendak yang selalu ada di dalam pikiran. Nah, untuk mewujudkan cita-cita tersebut kita harus berusaha dan membangun sikap.

Melalui cita-cita tersebut juga dapat bermanfaat bagi orang lain.

Yuk, simak pembahasan berikut ini untuk menjawab pertanyaan mengenai cita-cita, materi kelas 4 SD tema 6, Kids!