Find Us On Social Media :

Bukan Varian COVID-19 Baru, Apa Itu Delmicron yang Jadi Perbincangan Dunia?

Apa Itu Delmicron? Ini Penjelasannya

GridKids.id - Belakangan ini, istilah Delmicron banyak muncul dan jadi pembicaraan. Hmm... memang, apa itu Delmicron?

Saat ini, kasus COVID-19 masih jadi perhatian di seluruh dunia, enggak terkecuali Indonesia.

Sebelumnya, naiknya kasus virus corona disebabkan oleh varian Delta. Namun pada 11 November 2021, muncul varian baru bernama Omicron.

Baca Juga: Masker Kain Rentan Menghalau Penularan Omicron? Begini Kata Ahli

Varian ini pertama kali terdeteksi di Botswana, Afrika Selatan. Varian ini dianggap paling berevolusi karena ada 32 mutasi di dalamnya.

Diduga, Omicron jadi salah satu penyebab naiknya kasus COVID-19 di beberapa negara.

Nah, saat dunia belum selesai mengatasi Omicron, kini muncul istilah baru, yaitu Delmicron. Apa itu?