Find Us On Social Media :

Pecinta Tanaman Harus Tahu, Ini 4 Tanaman yang Mengundang Semut Masuk ke Rumah

(Ilustrasi) ini deretan tanaman yang bisa mengundang semut, simak penjelasannya.

3. Peony

Peony dikenal sebagai tanaman rempah yang mampu tumbuh bertahun-tahun, Kids.

Semut sangat menyukai tanaman ini ketika sedang kuncup.

Umumnya semut akan merubung tanaman yang merupakan hama sehingga perlu disingkirkan.

Baca Juga: Alternatif Pengganti Pohon Natal, Inilah 5 Tanaman Hias yang Dapat Dijadikan Dekorasi Ruangan di Rumah

4. Rhododendron

Tanaman yang mengundang semut berikutnya ialah rhododendron yang dikenal juga dengan sebutan rhodies.

Meski dikenal tanaman yang tak bisa memikat semut, tetapi bunga yang satu ini sangat disukai kutu.

Kutu daun pada tanaman bisa menjadi makanan semut. 

Kamu bisa meletakkan tanaman ini bisa dipekarangan rumah dan jangan di dalam ruangan, Kids.

Nah, itu beberapa tanaman yang bisa mengundang semut sehingga jangan diletakkan di dalam ruangan.

 

 

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.