Find Us On Social Media :

Sering Diabaikan, Ternyata Ini 5 Hal yang Membuat Nyamuk Datang ke Rumah

Ketahui beberapa penyebab nyamuk datang ke rumah terutama pada musim hujan.

1. Air Tergenang

Air yang tergenang di halaman rumah menjadi salah satu tempat yang disukai nyamuk. Apalagi, di saat musim hujan seperti saat ini, nyamuk banyak yang berdatangan di tempat-tempat lembap. Oleh karena itu, jagalah halaman agar tetap kering dan bersih. 2. Tempat Sampah yang Terbuka Sampah dan air menjadi tempat berkumpulnya nyamuk apalagi jika dibiarkan terbuka. Tempat sampah merupakan tempat berkembang biaknya nyamuk, sehingga kamu harus selalu menutupnya. Buanglah sampah jika sudah penuh, lalu tutup kembali agar nyamuk engga berdatangan.

Baca Juga: Murah Meriah, Cukup Gunakan Daun Ini Maka Rumah Bebas Nyamuk Demam Berdarah