Contoh Soal dan Jawaban 1. Setelah membaca teks bacaan di atas, temukan gagasan utama dan informasi pentingnya!
Jawab: Paragraf 1 - Gagasan utama: Bulan merupakan satelit alami Bumi. - Informasi penting: Bulan adalah satelit terbesar kelima di dalam Tata Surya. Paragraf 2 - Gagasan Utama: Bulan merupakan benda langit yang mudah dilihat.
- Informasi penting: Meski tampak putih dan terang, permukaan Bulan sebenarnya gelap.
Paragraf 3 - Gagasan utama: Sejak zaman kuno, posisi Bulan menonjol di langit.
- Informasi penting: Fasenya yang teratur telah memengaruhi banyak budaya termasuk bahasa, penanggalan, seni dan mitologi. Kids, itulah pembahasan tentang materi tematik kelas 6 SD tema 8 yaitu menjawab pertanyaan teks bacaan 'Ayo Mengenal Bulan'.
Baca Juga: Jawab Pertanyaan Teks Bacaan 'Ragam Tarian Indonesia', Kelas 6 SD
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.