Find Us On Social Media :

Materi Geografi Kelas 9 SMP, Potensi Sumber Daya Alam Benua Australia

Materi Geografi Kelas 9 SMP: Potensi Sumber Daya Alam Benua Australia

GridKids.id - Kids, apakah kamu tahu potensi sumber daya dalam Benua Australia?

Seperti yang diketahui, sumber daya alam merupakan segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia.

Artikel ini akan membahas mengenai materi Geografi kelas 9 SMP tentang potensi sumber daya alam yang dimiliki oleh Benua Australia.

Baca Juga: Mengenal Benua Australia Mulai dari Bagian Negara hingga Kondisi Alamnya

Seluruh wilayah di dunia ini memiliki potensi sumber daya alam masing-masing, termasuk Benua Australia.

Benua Australia memiliki nama resmi, yaitu Persemakmuran Australia atau Commonwealth of Australia.

Untuk lebih mendetail, berikut ini ulasan mengenai materi Geografi kelas 9 tentang sumber daya alam Benua Australia. Simak, yuk!