Find Us On Social Media :

Kucing Peliharaan Menjadi Agrasif dan Galak? Hati-Hati 5 Hal Ini Perlu Dihindari

Kucing marah.

1. Mencakar

Bukan, hanya menggigit beberapa kucing yang galak juga cenderung untuk mencakar orang.

 

Cakaran kucing terkadang sangat sakit dan dalam, jadi kamu harus berhati-hati. 

2. Menimbun makanan

Kucing yang galak biasa menimbun makanan.

Hal ini dilakukan karena mereka takut makanannya habis dan makanan yang ditimbun akan dimakan saat kucing lapar.

Hal ini juga membuat kucing yang galak merasa dominan terhadap hewan lain.

 

Baca Juga: Terapkan dari Sekarang, Ini 5 Kebiasaan yang Dapat Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Sudah Tahu?

3. Menolak kontak

Kucing yang sering diperlakukan secara kasar, biasanya akan menolak untuk melakukan kontak.

Karena sulit percaya sama orang lain, maka kucing tersebut akan menyerang jika ada yang memegangnya.