Find Us On Social Media :

Apa yang Akan Terjadi Jika Hidup Tanpa Internet? #AkuBacaAkuTahu

Ketahui beberapa hal yang akan terjadi jika enggak ada internet di dalam kehidupan kita.

1. Proses Informasi dan Komunikasi Jadi Melambat

Internet adalah jaringan yang dapat menghubungkan kita lebih cepat dan efektif dengan orang lain.

Selain itu, kita dapat berkomunikasi dan memperoleh informasi dengan mudah lewat internet. Bisa dibayangkan jika internet enggak ada dalam kehidupan karena akan berdampak pada proses komunikasi dan informasi yang melambat. 2. Mengganggu Ketersediaan Makanan

Selain berpengaruh pada lambatnya informasi dan komunikasi, tanpa adanya internet juga berpengaruh pada industri makanan. Yap, hal ini dikarenakan internet yang dapat memberi informasi terkait stok makanan yang ada di gudang supermarket. Enggak hanya itu saja, hal ini juga berpengaruh pada jasa pembelian dan pengiriman online.

Baca Juga: Jangan Sampai Oversharing, Perhatikan 10 Hal yang Tak Boleh Dibagikan di Media Sosial