Find Us On Social Media :

Macam-Macam Lapisan Bumi dan Susunan Kimianya, Materi IPA Kelas 7

(Ilustrasi) Penjelasan lapisan bumi yang merupakan materi kelas 7.

4. Hidrosfer

Lapisan berikutnya ialah hidrosfer yang berati lapisan air permukaan bumi, Kids.

Secara umum lapisan hidrosfer terdiri dari lautan, danau, sungai, air tanah, serta uap air.

5. Litosfer

Litosfer merupakan lapisan kerak paling luar yang berupa batuan.

Secara umum litosfer merupakan lempengan yang bergerak sehingga menimbulkan pergeseran tanah atau benua.

Baca Juga: Mengenal Antumbra: Pengertian, Fase, Hingga Dampaknya untuk Bumi

6. Biosfer

Biosfer merupakan lapisan yang dapat dihuni oleh makhluk hidup lainnya.

Secara umum, biosfer mencakup daratan, air, udara hingga interaksi lingkungan, Kids.

Nah, itu tadi penjelasan mengenai lapisan bumi dan susunan kimianya.

----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.