Find Us On Social Media :

Penjelajah Temukan Objek Misterius Berbentuk Kubus di Permukaan Bulan, Apa Itu?

Objek Misterius di Permukaan Bulan

Belum Diketahui Secara Pasti

Para peneliti tentu mengharapkan temuan spektakuler.

Namun sayangnya, penjelasan yang paling mungkin tentang objek misterius itu adalah salah satu batu besar Bulan yang mungkin terangkat dari permukaan.

Namun, itu semua enggak akan diketahui pasti sampai penjelajah melintas dan melihat lebih dekat objek tersebut.

Peneliti menyebutkan, untuk mendekati objek paling enggak butuh waktu 2 sampai 3 bulan.

Baca Juga: Benarkah Bulan Purnama Membuat Serigala Melolong di Malam Hari? Begini Penjelasannya

Memang terdengar lama, tapi perjalanan itu membuat Yutu 2 harus melintasi medan berbatu dan melewati 2 sampai 3 hari dan malam di Bulan.

Penjelajah itu sudah melintasi sisi jauh Bulan selama 37 lunar dan menjelajahi kawah Von Karman selebar 186 kilometer. 

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.