Find Us On Social Media :

Macam-Macam Dampak dari Pencemaran Udara, Materi Biologi Kelas 7

(Ilustrasi) ini dampak pencemaran udara yang perlu diwaspadai, simak penjelasannya.

1. Kualitas udara

Dampak pencemaran udara bisa memicu kualitas udara turun sehingga menimbulkan berbagai penyakit seperti sakit pernapasan, Kids.

Selain itu, anak-anak di wilayah pencemaran udara bisa memicu pneumonia dan asma.

Baca Juga: Pencemaran Lingkungan: Pengertian , Jenis-Jenisnya, Beserta Contoh

2. Pemanasan global

Dampak pencemaran udara selanjutnya ialah pemanasan global yang bisa dialami seluruh dunia.

Ini karena, meningkatnya suhu di seluruh dunia akan memicu peningkatan permukaan laut hingga menimbulkan pencarian es di kutub.

Selain itu, dampak lainnya akan terjadi hilangnya habitat hewan karena terjadinya perubahan suhu.

3. Hujan asam

Dampak pencemaran udara berikutnya ialah hujan asam karena memiliki kandungan Nitrogen Oksida dan Sulfur Oksida dilepaskan ke atmosfer.

Hal tersebut disebabkan dari bahan pembakaran minyak bumi dan batu bara, Kids.