Find Us On Social Media :

20 Kudapan Khas Natal dari Seluruh Dunia yang Membuat Suasana Semakin Hangat

20 Kudapan khas Natal dari seluruh dunia yang membuat suasana semakin hangat.

GridKids.id - Setiap perayaan pasti memiliki ciri khasnya masing-masing, seperti perayaan Hari Raya Natal.

Saat hari Natal datang, banyak berbagai tradisi yang dilakukan dan beragam menu masakan disajikan.

Artikel ini akan membahas sejumlah kudapan khas Natal dari seluruh dunia yang bisa membuat semakin hangat.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Natal untuk Anak-Anak yang Wajib Ditonton

Ketika acara kumpul bersama keluarga, biasanya akan disajikan makanan khas yang dapat menambah suasana hangat perayaan Natal.

Enggak hanya di Indonesia, setiap negara lainnya pun memiliki makanan khas masing-masing.

Penasaran makanan apa saja yang biasanya disajikan saat perayaan Natal? Simak ulasannya, yuk!

20 Kudapan Khas Natal dari Seluruh Dunia 

1. Panettone - Italia, kue manis dengan isi buah kering

2. Christmas Pudding - Inggris, rasa manis berpadu dengan tekstur yang lembut

3. Melomakarona - Yunani, kue kering dengan kulit jeruk

- Polandia, kue kering berbentuk lipatan unik

5. Bacalao - Meksiko, makanan khas natal wajib ada

6. Saffron Buns - Swedia, roti manis tradisi turun-temurun

7. Buche de Noel - Prancis, tekturnya mirip kue bolu lembut

8. Fruity Stollen Cake -Jerman, di dalamnya berisi buah kering dan kismis

9. Risalamande - Denmark, cara penyajiannya unik dan berkesan

10. Spiced Beef - Irelandia, daging dengan campuran bumbu penuh cita rasa

Baca Juga: Melihat Megahnya Pohon Natal di Oklahoma yang Tertinggi di Amerika Serikat

Kudapan Khas Natal dari Seluruh Dunia 

11. Roasted Turkey - Amerika Serikat, dibuat dengan bumbu rempah yang nikmat

12. Chicken Bones - Kanada, permen manis untuk hari Natal

Jangan terkecoh dengan namanya, meski nama yang tertera adalah chicken bones tetapi makanan khas Natal dari Kanda ini bukanlan tulang ayam asli.

13. Cheesecake - Jepang, dilengkapi dengan topping yang meriah

14. Roast beef - Inggris, daging panggang yang nikmat

15. Tamales - Kosta Rika, sajian khas dari adonan jagung

16. Pavlova - Selandia Baru, meringue lembut khas musim dingin

17. Tang Yuan - China, hidangan yang manis dan hangat

18. Klappertaart -Makanan khas Manado yang biasa disajikan saat Natal yaitu klappetaart

Klappetaart adalah kue manis yang bisa disantap sehabis makan besar sebagai hidangan penutup.

19. Nastar - Nastar adalah kue kering yang sudah sangat dikenal di Indonesia sebagai kue yang disajikan untuk perayaan hari istimewa, termasuk Natal.

20. Sup brenebon - Sup brenebon adalah sup untuk sajian Natal khas Manado. Sup ini berisi iga sapi dan kacang merah yang disiram kuah hangat.

Baca Juga: Melihat Meriahnya Dortmund Christmas Market dengan Pohon Natal Terbesar di Jerman

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.