GridKids.id - Benarkah benua Antartika enggak memiliki zona waktu sendiri?
Nah, pada artikel ini kita akan membahas mengenai benua Antartika. Benua Antartika dikenal sebagai daerah paling dingin dan diselimuti es.
Bahkan, suhu di benua Antartika dapat mencapai minus 70°C, lo.
Baca Juga: 3 Pembagian Zona Waktu di Indonesia: WIB, WITA, dan WIT
Jika wilayah terpanas di Bumi adalah gurun, maka Antartika merupakan wilayah terdinginnya.
Benua Antartika merupakan laboratorium alami raksasa untuk mempelajari armosfer dan bumi. Selain itu juga perubahan lingkungan hidup secara keseluruhan.
Benua Antartika merupakan benua kelima terbesar di dunia. Benua tersebut enggak memiliki penduduk tetap.
Penduduk asli Antartika merupakan lumut, spesies serangga, alga, bakteri, dan lumut kerak. Hal ini dikarenakan benua Antartika diselimuti salju abadi.
Untuk lebih lengkapnya simak informasi berikut ini mengenai zona waktu di benua Antartika ya, Kids.