Find Us On Social Media :

Bantu Atasi Alergi, Inilah 4 Manfaat Tanaman Mugwort untuk Kesehatan Kulit

Mugwort memiliki kandungan yang baik untuk kesehatan kulit.

4. Meredakan gatal akibat eksim dan alergi

Lapisan pelindung kulit yang rusak karena penurunan produksi filaggrin dan loricrin yang mendorong terjadinya eksim.

Pada beberapa orang, kondisi ini bisa memperparah gatal karena alergi yang dialaminya.

Kandungan senyawa antioksidan pada mugwort berpotensi merangsang gen pembentuk kandungan filaggrin dan loricrin.

Dengan menggunakan ekstrak mugwort kulit akan lebih tahan pada keluhan gatal yang muncul karena munculnya reaksi alergi dan eksim yang kambuh.

Baca Juga: Sebelum Menggunakan, Berikut Ini Tips Memilih Sabun Mandi yang Cocok untuk Penyandang Sakit Eksim

Itulah empat manfaat mugwort untuk kesehatan kulit. Jika seseorang memiliki alergi terhadap apel, buah persik, wortel, bunga matahari, atau seledri mungkin bisa mengalami alergi ketika berhubungan mugwort.

Jadi, perlu memperhatikan beberapa kondisi kesehatan terlebih dulu sebelum menggunakan tanaman mugwort untuk mengatasi permasalahan gangguan kesehatan kulit.

Baca Juga: Ketahui, 4 Manfaat Cocoa Butter yang Bisa Dicoba untuk Atasi Masalah Kesehatan Kulit

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.