Chelsea Pincang Jelang Hadapi Man United
Enggak salah buat Chelsea untuk menatap pertandingan dengan percaya diri kontra menjamu Man United.
Namun, jangan sampai mereka tenggelam yang bisa menjadi bumerang untuk Kai Havertz dkk.
Terlebih, Chelsea akan menghadapi Manchester United dalam keadaan pincang.
Sang pelatih, Thomas Tuchel, memberikan kabar yang kurang bqik terkait kondisi sang striker, Romelu Lukaku, baru-baru ini.
Lukaku melewatkan 4 laga Liga Inggris terakhir akibat cedera.
Sebenarnya, kondisinya sudah pulih dan sudah bisa ikut berlatih.
Namun, Tuchel masih ragu dengan kondisi sang pemain sehingga sedikit peluang Lukaku untuk tampil saat melawan MU.
Baca Juga: 10 Fakta Ralf Rangnick Calon Pelatih Interim MU: Mentor Juergen Klopp dan Thomas Tuchel