Find Us On Social Media :

Bisa Dialami oleh Siapa Saja, Mengenal Gigi Renggang dan Faktor Penyebabnya, Apa Saja?

Gigi renggang dapat dialami oleh anak-anak maupun orang dewasa.

Faktor genetis memengaruhi tulang rahang dan ukuran gigi seseorang.

Sehingga jika terdapat salah satu keluarga yang memiliki gigi renggang maka kamu akan berpotensi untuk mengalaminya, Kids.

4. Kebiasaan Mengisap Ibu Jari

Kebiasaan mengisap ibu jari sering dilakukan anak-anak yang dapat menyebabkan gigi renggang.

Baca Juga: Penyebab Gigi Keropos yang Terjadi di Usia Muda, Ini Faktor Pemicunya

Hal ini disebabkan karena gerakan ketika mengisap ibu jari dapat menimbulkan celah pada dua gigi depan bagian atas, lo.

Sehingga posisi gigi menjadi lebih tertarik ke arah depan. Penggunaan dot atau empeng pada bayi yang enggak sesuai juga dapat menyebabkan gigi renggang.

Demikianlah penyebab gigi renggang dapat dialami oleh siapa saja.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.