Find Us On Social Media :

Pengaruh Kondisi Geografis Terhadap Kehidupan Penduduk Sekitarnya, IPS Kelas VII SMP

Ilustrasi peta yang menunjukkan letak geografis suatu wilayah.

GridKids.id - Kondisi geografis suatu wilayah memengaruhi kehidupan penduduk yang tinggal di dalamnya.

Dalam beberapa faktor, kondisi geografis alam akan memengaruhi corak kehidupan penduduk.

Keterkaitan kondisi geografis suatu wilayah dengan kehidupan penduduk yang tinggalnya bisa dilihat dari faktor-faktor, seperti:

1. Mata Pencaharian

Aktivitas penduduk dalam memanfaatkan sumber daya yang ada di sekitarnya memunculkan berbagai mata pencaharian.

Sumber daya alam yang tersedia dalam suatu bentang alam tertentu akan mendorong manusia untuk mengolah dan memanfaatkannya.

Misalnya profesi nelayan yang biasanya menjadi mata pencaharian masyarakat yang tinggal di dekat laut.

Baca Juga: Persamaan dan Perbedaan Nelayan Tradisional dan Modern, Materi Kelas 4 SD Tema 4