3. Memperkuat jati diri
Ketika seseorang sering menolong orang lain, hal itu secara enggak langsung menguatkan jati diri dan kepercayaan dirinya.
Hal inilah yang akan memengaruhi cara pandang pada diri sendiri menjadi lebih positif.
Dengan membantu orang lain, seseorang akan semakin mengenal dirinya sendiri.
4. Memiliki tujuan
Ketika bisa membantu seseorang, seseorang akan merasa hidupnya jadi lebih bermakna.
Rasanya seolah menemukan tujuan hidup, dan bukannya menjalani kehidupan yang enggak punya arah.
Untuk bisa membiasakan anak-anak dengan pola gemar menolong orang lain, perlu adanya kesadaran dan keterlibatan orang tua.
Baca Juga: Rangkuman Materi Kelas 3 SD Tema 3, Manfaat Tolong Menolong dan Contoh