Negara dengan pulau terbanyak di dunia 1. Swedia: 221.831 pulau 2. Norwegia: 239.057 pulau 3. Finlandia: 178.947 pulau 4. Kanada: 52.455 pulau 5. Amerika Serikat: 18.617 6. Indonesia: 17.504 pulau 7. Australia: 8.222 pulau 8. Filipina: 7.641 pulau 9. Jepang: 6.852 pulau 10. Chile: 5.000 pulau
Baca Juga: Urutan 5 Pulau Terbesar di Indonesia, Bukan Hanya dari Jawa
1. Swedia
Swedia menduduki posisi pertama negara yang memiliki pulau terbanyak di dunia dengan jumlah 267.570 pulau, Kids.
Jumlah tersebut mengalami peningkatan dibandingkan 2001 yang berjumlah 221.831 pulau.
2. Norwegia
Norwegia berada di posisi kedua negara dengan pulau terbanyak di dunia dengan jumlah pulau sebanyak 239.057.
Salah satu pulau di Norwegia yang dikenal dunia ialah Lofoten, karena jadi salah satu tempat wisata.
Negara ini juga memiliki pulau Bouvet, salah satu pulau terpencil di Bumi.