Find Us On Social Media :

Pengaruh Positif dan Negatif MEA bagi Indonesia, Kelas 6 SD Tema 5

Pengaruh Positif dan Negatif MEA bagi Indonesia, Kelas 6 SD Tema 5.

Pengaruh Positif MEA

Adapun beberapa pengaruh atau dampak positif MEA bagi Indonesia, yaitu:

1. Membuka Lapangan Pekerjaan Dengan adanya MEA, secara otomatis akan membuka lapangan pekerjaan baru baik di dalam maupun di luar negeri. Lapangan pekerjaan pun akan semakin beragam dan membutuhkan trnaga ahli yang terampil di bidangnya. 2. Meningkatkan Investasi MEA juga dapat menjadi peluang besar untuk meningkatkan investasi dari perusahaan ke negara lain. Investasi yang meningkat juga dapat meningkatkan perekonomian Indonesia. 3. Meningkatkan Kegiatan Ekspor MEA juga berpengaruh untuk meningkatkan kegiatan ekspor di Indonesia dengan jangkauan wilayah yang lebih luas dan enggak perlu membayar mahal.

Kegiatan ekspor ini juga sangat berpengaruh pada pendapatan per kapita Indonesia.

Baca Juga: Pengaruh Wirausaha Terhadap Perkembangan Sosial dan Budaya