Find Us On Social Media :

Sudah Masuk Malaysia, Ini Varian AY 4.2 yang Perlu Diwaspadai

(Ilustrasi) mengenal varian baru virus corona yaitu AY 4.2 atau delta plus, ini penjelasannya.

GridKids.id - Varian baru dari virus corona yaitu delta plus atau AY.4.2 yang sudah masuk Malaysia.

Namun belum ada bukti kalau varian ini memicu penyakit yang lebih buruk dari varian delta.

Menurut sejumlah ilmuan, suntikan vaksin dapat bekerja untuk memberikan perlindungan terhadap virus corona yang bermutasi. 

Baca Juga: Berkat Keberhasilan Vaksinasi, Negara Ini Rayakan Hari Kebebasan dari COVID-19

Selain itu, Kementerian Kesehatan mengklaim bahwa varian AY.4.2 atau delta plus belum terdeteksi di Indonesia.

Kementerian Kesehatan sendiri sudah melakukan genome sequencing sebanyak 1.500 sampai 1.800 tes per bulan.

Lantas, apa itu varian AY.4.2 yang sudah masuk Malaysia? Yuk, kita cari tahu, Kids.