Find Us On Social Media :

Agar Aman saat Berkendara, Jangan Sekali-kali Sepelekan Kegunaan Sabuk Pengaman

Manfaat Sabuk Pengaman saat Berkendara

3. Mengurangi Cedera

Memakai sabuk pengaman dengan benar bisa mengurangi kemungkinan cedera kritis sampai 50 persen kalau berada di kursi depan dan 65 persen kalau berada di kursi belakang.

4. Bekerja dengan Airbag

Airbag dirancang untuk bekerja dengan sabuk pengaman, sehingga keduanya enggak bisa dipisahkan.

Banyak orang yang terluka karena airbag saat mereka enggak memakai sabuk pengaman.

Baca Juga: Bikin Gemas! Beginilah Tingkah Anjing Kalau Diajak Berkendara Naik Mobil, dari Ngantuk sampai Menikmati

5. Hadirkan Rasa Aman saat Berkendara

Sabuk pengaman juga bisa memberi rasa nyaman dan aman saat kita berkendara, Kids.

Selain itu, pikiran juga akan tetap fokus dan membuat perjalanan semakin lancar.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.