Find Us On Social Media :

Aman untuk Anak-Anak, Kapan Vaksin untuk Anak 6-11 Tahun Dimulai? Ini Kata Kemenkes

Vaksinasi COVID-19 diwajibkan pemerintah dan ada sanksi hukum bagi yang menolak divaksin. Lalu, bagaimana cara mengatasi ketakutan terhadap jarum suntik?

Meski begitu bukan berarti kasus COVID-19 sudah berakhir, kita masih tetap harus waspada, karena bisa saja terjadi kenaikkan kasus lagi.

Kepala BPOM Bapak Penny Lukito berharap vaksinasi bisa ditingkatkan seluas mungkin.

"Saya kira segmen usia anak-anak merupakan usia yang penting. Maka usia 6-17 tahun sudah bisa divaksin Covid-19," ujarnya yang di kutip Kompas.cok

Kapan vaksin Sinovac untuk anak 6-11 tahun dimulai?

Terkait kepastian vaksinasi untuk anak-anak 6-11 tahun, masih belum bisa dipastikan.

Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan Ibu Siti Nadia Tarmizi mengatakan, pihaknya sejauh ini sedang mempersiapkan petunjuk teknis untuk pelaksanaannya.

"Sedang kita siapkan petunjuk teknis dan jumlah sasaran serta memastikan tambahan vaksin Sinovac untuk sasaran anak usia 6-11 tahun ini," ujar Ibu Nadia.