Tindakan yang Sesuai dengan Makna Sila Pertama Pancasila
Pancasila memiliki lima butir atau sila, antara lain:
1. Ketuhan Yang Maha Esa
2. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyataan yang Dipimpin Oleh Hikmat Kebijaksaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan.
5. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia.
Baca Juga: Sifat-Sifat Persegi Panjang dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari, Kelas 4 SD Tema 4
Seperti yang sudah disebutkan di awal, kita akan mempelajari mengenai tindakan yang sesuai dengan makna sila pertama.
Sila pertama Pancasila bermakna bahwa bangsa Indonesia menghendaki setiap warga negara memiliki kepercayaan terhadap kepercayaan dan agama atas Tuhan yang Maha Esa.
Selain itu juga memercayai dan bertakwa kepada Tuhan sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab.