1. Kids, ini dia Arsy Addara Musicia Nurhermansyah anak pertama dari Bunda Ashanty dan Om Anang Hermansyah yang selalu menyita perhatian.
2. Arsy lahir pada 14 Desember 2014 dan kini telah genap berusia 6 tahun. Enggak lama lagi, Arsy akan merayakan ulang tahunnya yang ke-7, nih!
3. Sejak kecil, Arsy memang telah tersorot media dan populer menjadi bintang tamu diberbagai program acara TV. Arsy juga suka meng-cover lagu hingga jadi trending di YouTube.
Baca Juga: Sedih Berjauhan dengan Aurel Hermansyah, Anang Ungkap Kesedihan Arsy: Kita Udah Enggak Lengkap