Find Us On Social Media :

Bisa Membahayakan Kucing, Ketahui Risiko Memotong Cakar Kucing dan Cara Mengatasinya

Ketahui risiko memotong cakar kucing dan cara lain untuk melatih cakarnya.

Lalu, bagaimana dengan alternatif lain agar kucing enggak mencakar? Karena melalukan declawning berisiko pada kesehatan kucing, kamu bisa memilih alternatif lain agar kucing enggak mencakar di sembarang tempat.

Berikut beberapa caranya, yaitu: 1. Berikan media seperti mainan khusus untuk melatih ketajaman cakar kucing dengan memasang cat scratcher. 2. Letakkan mainan tersebut di tempat tidur kucing atau tempat berbaringnya.

3. Berikan catnip di permukaan mainannya agar kucing makin tertarik dan mulai bermain. 4. Tiap kali kucing ingin mendekati sofa, kamu perlu menegaskan kucing dan alihkan perhatian ke cat scratcher.

Itulah risiko memotong cakar kucing serta cara dan alternatif lain agar kucing enggak mencakar di sembarang tempat.

Baca Juga: Ketahui 4 Alasan Kucing Suka Menggigit Tangan Serta Cara Mencegahnya

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.