Find Us On Social Media :

Diperingati Setiap 28 Oktober, Inilai Nilai-Nilai yang Terkandung dalam Sumpah Pemuda

Sumpah Pemuda diperingati setiap tanggal 28 Oktober.

Nilai-Nilai yang Terkandung dalam Sumpah Pemuda

Sumpah Pemuda memiliki arti dan makna yang sangat penting bagi para pelajar, generasi muda, dan juga masyarakat Indonesia.

Isi Sumpah Pemuda:

1. Kami putra dan putri Indonesia, meengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia

2. Kamu putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu bangsa Indonesia

3. Kamu putra putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia

Baca Juga: Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah TVRI, Peringatan Sumpah Pemuda 28 Oktober 2020

Berikut ini milai-nilai yang terkandung dalam Sumpah Pemuda, antara lain:

1. Persatuan

Persatuan dapat kita rasakan dan dimaknai dikarenakan salah satu peran dari Sumpah Pemuda.

2. Cinta Bangsa dan Tanah Air

Berbuat baik dengan memajukan bangsa dan tanah merupakan salah satu wujud cinta bangsa dan tanah air.