Find Us On Social Media :

Kucing Suka Mencakar Sembarangan? Simak Tips yang Harus Diketahui Pemilik

Tips Mencegah Kucing yang Suka Mencakar

GridKids.id - Siapa nih, yang punya kucing peliharaan di rumah? Kamu pasti pernah memperhatikan kucing peliharaanmu yang sering ia perlihatkan. Salah satunya adalah mencakar yang menjadi perilaku alamiah kucing. Enggak hanya mencakar saja, perilaku ini juga termasuk ke dalam salah satu usaha kucing untuk menandai wilayah mereka.

Baca Juga: Jadi Salah Satu Posisi Favorit, Begini 10 Potret Nyenyaknya Kucing yang Tidur Telentang

Namun, cakar kucing ini juga bisa menjadi masalah serius apalagi jika kucing mencakar pemiliknya. Selain itu, kucing juga dapat mencakar benda-benda atau perabotan rumah yang menyebabkan kerusakan. Jika sudah begitu, kamu enggak perlu khawatir karena ada beberapa solusi tepat untuk kucing yang suka mencakar.

Apa saja tipsnya? Kita simak di sini, yuk!