3. Melukai organ internal
Bahaya mengonsumsi air hangat secara berlebihan selanjutnya ialah bisa melukai organ internal manusia, Kids.
Selain itu, air hangat bisa menimbulkan benjolan kecil pada tubuh yang memicu sakit.
4. Mengganggu konsentrasi
Bahaya mengonsumsi air hangat secara berlebihan ialah menganggu konsentrasi.
Ini karena, air hangat akan bekerja pada pola yang berbeda dari air lainnya.
Hal tersebut bisa berpengaruh pada konsentrasi ketika belajar atau mengerjakan sesuatu.
Baca Juga: Sering Sakit Kepala Setelah Kehujanan, Sebaiknya Mandi dengan Air Hangat atau Air Dingin?
5. Gangguan tidur
Mengonsumsi air hangat secara berlebihan juga bisa memicu insomnia atau gangguan tidur.
Ini karena, terlalu banyak mengonsumsi bisa menganggu pola tidur yang enggak baik untuk tubuh, Kids.
Nah, itu tadi bahaya mengonsumsi air hangat secara berlebihan yang dapat berdampak pada kesehatan.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.