Find Us On Social Media :

Menyajikan Informasi Penting Teks Eksplanasi Secara Visual, Kelas 6 SD

Menyajikan Informasi Teks Eksplanasi Secara Visual, Materi Klas 6 SD

Dampak positifnya, pengguna akan mendapatkan informasi terkini dan mudah mengakses internet.

Sedangkan untuk dampak negatifnya, ponsel dapat merusak indra penglihatan jika sudah digunakan secara berlebihan karena sinar radiasi yang pamcarkan lewat layar ponsel.

Selain dapat merusak indra penglihatan mata, penggunaan ponsel secara berlebihan juga dapat berdampak buruk bagi kesehatan seperti memicu kanker.

Baca Juga: Kelas 6 SD: Teks Eksplanasi Perkembangan Teknologi Era Globalisasi

Maka dari itu, manfaatkan ponsel sebaik dengan hal-hal yang positif seperti mencari ilmu pengetahuan dan harus memahami apa saja dampak negatif yang ditimbulkan dari ponsel genggam.

Bijaklah dalam menggunakan ponsel dengan memanfaatkan fitur-fitur canggih yang dimiliki oleh ponsel kita.

Nah, itulah penjelasan singkat tentang materi kelas 6 SD yaitu menyajikan informasi penting teks eksplanasi secara visual.

 -----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.