Fakta Unik Ikan Piranha
4. Memakan Tumbuhan
Selain dikenal sebagai hewan kanibal yang merupakan fenomena hewan memangsa hewan sejenis, piranha juga merupakan pemakan tumbuh-tumbuhan atau vegetarian!
Makanan piranha umumnya adalah serangga, ikan, cacing, bangkai, biji dan bahan tanaman lainnya.
5. Kulit Piranha dapat Menimbulkan Bunyi
Dilansir dari parah ahli, ikan piranha perut merah dapat menghasilkan bunyi seperti gesekan kulit kayu
6. Hidup berkelompok
Hal ini disebabkan karena piranha bukan predator puncak dari rantai makanan.
Baca Juga: Ikan Buntal, Spesies Ikan Beracun dengan Pertahanan Diri Mematikan
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.