Find Us On Social Media :

Agar Terhindar dari Parasit Toksoplasma, 5 Tips Mudah Membersihkan Kandang Kucing

Selain kesehatan kucing, kandang kucing juga perlu diperhatikan.

GridKids.id- Kids, apakah kamu sudah mendengar parasit toksoplasma yang sering menyerang kucing?

Toksoplasma ternyata bersumber dari kotoran kucing, lo. Penularan parasit ini dapat terjadi melalui kontak tangan dengan kotoran.

Nah, secara enggak sengaja akan masuk ke mulut hingga masuk ke dalam rongga tubuh dan dapat menyebabkan infeksi.

Baca Juga: Pemilik Baru Wajib Tahu, Ini Beberapa Cara Agar Kucing Enggak Buang Air di Sembarang Tempat

Oleh karena itu penting menjaga kebersihan kucing termasuk kandangnya. Dengan membersihkan kandang kucing secara rutin maka akan terhindar dari penyakit.

Bagaimana cara membersihkan kandang kucing supaya terhindar toksoplasma?

Yuk, simak informasi berikut ini mengenai cara membersihkan kandang kucing!