Find Us On Social Media :

Enggak Bakal Balik Lagi, Inilah 4 Jenis Tanaman Pengusir Tikus

Simak beberapa tanaman pengusir tikus di rumah

1. Tanaman Herbal Ada beberapa tanaman herbal yang dapat mengusir tikus seperti lada hitam, cabai rawit dan oregano. Untuk menggunakannya, kamu cukup menaburkan tanaman herbal tersebut di tanah, tanaman atau sela-sela pintu rumah. Tanaman herbal ini akan mengeluarkan bau yang menyengat sehingga membuat tikus kabur. 2. Tanaman Bunga

Selain tanaman herbal, ternyata ada juga beberapa jenis tanaman bunga lainnya yang ampuh mengusir tikus. Seperti bunga daffodil, marigold dan lavender yang juga dapat dijadikan sebagai tanaman hias. Marigold memiliki aroma yang kuat sehingga menjadi salah satu tanaman yang dibenci tikus. Lavender, memiliki aroma segar yang disukai oleh manusia namun ternyata enggak disukai oleh tikus dan nyamuk.

Baca Juga: Jangan Lakukan Lagi, Simak Beberapa Kesalahan Pemula saat Merawat Aglonema