Find Us On Social Media :

Fungsi dan Keunikan Rumah Adat Hunila dari Papua

Fungsi dan Keunikan Rumah Adat Hunila dari Papua

Fungsi dan Keunikan Rumah Hunila Papua dikenal dengan rumah adatnya yang unik dan berciri khas. Salah satu yang paling dikenal adalah rumah Honai yang ditempati oleh Suku Dani di Lembah Baliem, Jayawiya, Papua. Selain rumah Honai, ada pula rumah adat Papua lainnya yang memiliki ciri khas unik yaitu rumah Hunila.

Baca Juga: Nilai dan Tradisi Leluhur Rumah Julang Ngapak di Kampung Adat Berbeda dengan rumah Honai, rumah Hunila memiliki bentuk yang memanjang dan lebih luas. Nah, fungsi dari rumah Hunila sendiri adalah sebagai tempat untuk dapur umum. Dapur umum ini menjadi pusat pembuatan makanan bagi penghuni silimo atau beberapa rumah Honai di suatu tempat.