Find Us On Social Media :

Filosofi dan Fungsi Rumah Adat Buka Pongpok, Warisan Budaya Suku Sunda

Rumah adat suku Sunda dari Suku Baduy.

Fungsi Rumah Adat Buka Pongpok

Dalam pembuatannya, desain dari rumah Buka Pongpok ini adalah hasil dari gabungan jenis rumah adat Sunda yang lainnya.

Jika bermain ke daerah pedesaan di Jawa Barat, kamu akan dengan mudah menemukan rumah adat yang satu ini.

Rumah adat Buka Pongpok dijadikan dan berfungsi sebagai tempat tinggal.

Masyarakat suku Sunda mempertahankan kebudayaan dan warisan budaya sehingga menjadikannya sebagai rumah tinggal tetap.

Bentuk rumah adat Buka Pongpok umumnya mempunyai posisi pintu yang langsung menghadap ke jalan setapak.

Nah, itu dia, Kids, filosofi dan fungsi rumah adat Buka Pongpok asli dari suku Sunda.

Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Nilai dan Tradisi Leluhur Rumah Julang Ngapak di Kampung Adat

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.