GridKids.id - Kompetisi bergengsi bulu tangkis, Thomas & Uber Cup 2020, akan berlangsung di Aarhus Denmark, 9-17 Oktober 2021.
Setelah gagal di ajang Sudirman Cup 2021, tim Indonesia kini bersiap untuk menatap turnamen Thomas & Uber Cup 2020.
Kejuaraan bulu tangkis internasional dua tahunan ini diikuti oleh tim nasional putra dan putri anggota asosiasi Federasi Bulu Tangkis Dunia.
Baca Juga: 5 Gerak Lokomotor Permainan Bulu Tangkis, Sudah Tahu?
Tuan rumah untuk gelaran turnamen di tahun ini adalah Aarhus, Denmark. Seluruh pertandingan direncanakan untuk dimainkan di Ceres Arena.
Thomas & Uber Cup sebenarnya rencana digelar pada 2020 namun baru bisa dilaksankakan pada 2021 ini akibat pandemi COVID-19.
Berikut ini pembagian grup dan jadwal pertandingan Thomas & Uber Cup 2020.
Baca Juga: Apa Itu Bilangan Genap dan Ganjil? Ini Pengertian dan Perbedaannya
Thomas & Uber Cup 2020: Pembagian Grup dan Jadwal Pertandingan
Pembagian Grup Thomas Cup
Grup A
IndonesiaTaiwanAljazairThailand
Grup B
DenmarkKorea SelatanPerancisJerman
Grup C
ChinaIndiaBelandaTahiti
Grup D
JepangMalaysiaKanadaInggris
Baca Juga: Langkah Marcus/Kevin Terhenti di Olimpiade Tokyo 2020, Ini Komentar The Minions Seusai Pertandingan
Pembagian Grup Uber Cup
Grup A
JepangIndonesiaJermanPerancis
Grup B
ThailandIndiaSpanyolSkotlandia
Grup C
Korea SelatanTaiwanTahitiMesir
Grup D
ChinaDenmarkMalaysiaKanada
Baca Juga: Greysia Polii Mengaku Fans Inter Milan Sejak 1997, Erick Thohir: Interisti Indonesia Bangga
Jadwal Pertandingan Thomas Cup
Sabtu (9/10/2021)
Taiwan vs ThailandKorea Selatan vs JermanDenmark vs PerancisIndonesia vs Aljazair
Minggu (10/10/2021)
India vs BelandaMalaysia vs InggrisJepang vs KanadaChina vs Tahiti
Senin (11/10/2021)
Indonesia vs ThailandKorea Selatan vs PerancisDenmark vs JermanTaiwan vs Aljazair
Selasa (12/10/2021)
China vs BelandaJepang vs InggrisMalaysia vs KanadaIndia vs Tahiti
Rabu (13/10/2021)
Indonesia vs TaiwanDenmark vs Korea SelatanJerman vs PerancisThailand vs AljazairBelanda vs Tahiti
Kamis (14/10/2021)
China vs IndiaJepang vs MalaysiaInggris vs Kanada
Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020: Perempat Final Tunggal Putra, Rekor Sempurna Anthony Ginting atas Antonsen
Jadwal Pertandingan Uber Cup
Sabtu (9/10/2021)
Jepang vs PerancisChina vs KanadaDenmark vs MalaysiaIndonesia vs JermanKorea Selatan vs Tahiti
Minggu (10/10/2021)
India vs SpanyolDenmark vs KanadaThailand vs SkotlandiaChina vs MalaysiaTaiwan vs Mesir
Senin (11/10/2021)
Indonesia vs PerancisTaiwan vs TahitiJepang vs JermanKorea Selatan vs MesirMalaysia vs Kanada
Selasa (12/10/2021)
Thailand vs SpanyolChina vs DenmarkJepang vs IndonesiaIndia vs SkotlandiaJerman vs Perancis
Rabu (13/10/2021)
Korea Selatan vs TaiwanThailand vs IndiaSpanyol vs SkotlandiaMesir vs Tahiti
Baca Juga: Raih Emas Pertama, Ini Profil Greysia Polli dan Apriyani Rahayu yang Mencatatkan Sejarah Baru
-----