GridKids.id - Kids, kali ini kamu diajak untuk melakukan kegiatan literasi dengan mencermati sebuah teks bacaan.
Teks bacaan berjudul "Pahlawan Buku" tersebut terdapat di buku tematik kelas 5 SD Tema halaman 203-204.
Dalam teks bacaan tersebut diceritakan tentang dua orang sahabat yaitu Sekar dan Nur yang akan pergi ke perpustakaan sekolahnya.
Keduanya membicarakan tentang kondisi buku perpustakaan yang kadang rusak karena enggak dijaga dengan baik oleh peminjamnya.
Sekar heran karena Nur berinisiatif untuk membetulkan lembaran-lembaran halaman yang terlepas dari buku menggunakan lem.
Berikutnya kamu diminta untuk menceritakan kembali tentang teks bacaan "Pahlawan Buku" dengan mengisi keterangan dan pertanyaan dalam tabel yang terdapat dalam halaman 204.
Yuk, langsung cek bersama isian tabelnya berikut ini!