Find Us On Social Media :

Jangan Diabaikan, Ternyata Inilah Penyebab Gigi Ngilu Selain Karena Konsumsi Makanan Dingin

Inilah beberapa penyebab ngilu pada gigi

GridKids.id - Hampir semua orang pasti pernah mengalami yang namanya ngilu pada gigi.

Yap, tentunya hal ini sangat mengganggu aktivitas keseharian kita, Kids.

Bagi yang pernah mengalami ngilu pada gigi harus mengetahui apa penyebabnya.

Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu, Ini Sejarah Pasta Gigi yang Berawal dari Cangkang Telur

Nah, biasanya gigi yang ngilu disebabkan oleh air dingin, makan es atau menyeruput makanan dan minuman hangat.

Gigi yang sehat bisa terlihat dari bagian atasnya yang dilapisi oleh pelindung mahkota yang disebut email gigi.

Dan bagian bawahnya disebut sebagai sementum yang melindungi akar gigi kita.

Jika lapisan keduanya hilang, maka kita akan mengalami rasa ngilu pada gigi.

Lalu, apa saja penyebab lainnya yang membuat gigi ngilu? Yuk, cari tahu di sini!