GridKids.id - Kids, apakah kamu pernah merasakan badan panas namun enggak demam?
Enggak semua badan yang terasa panas mengindikasikan demam, lo. Salah satu tanda demam adalah jika suhu tubuh berada di atas 38°.
Jika suhu tubuh masih berkisar di antara 36-37,5°, maka seseorang enggak mengalami demam.
Baca Juga: Menjawab Pertanyaan Berdasarkan Teks 'Lani dan Adiknya', Materi Kelas 4 SD Tema 3
Ternyata banyak orang yang mengalami badan panas namun suhu tubuh terpantau normal dalam pengukuran termometer.
Nah, beberapa hal berikut ini menjadi penyebab badan panas tetapi bukan demam.
Dalam beberapa kasus, rasa panas terus menerus menandakan adanya gangguan kesehatan pada tubuh, Kids.
Yuk, kenali penyebab badan panas tetapi bukan demam berikut ini.