GridKids.id - Kids, tahukah kamu rumah adat suku Korowai yang dikenal hingga mancanegara?
Suku Korowai berasal dari Papua.
Suku Korowai ini memiliki rumah adat yang unik, lo. Hal ini karena keberadaannya di atas pohon.
Baca Juga: Suku-Suku yang Mendiami Pulau di Indonesia, Kelas 5 SD Tema 1
Ya, rumah adat suku Korowai ialah rumah pohon yang cukup tinggi.
Namun, ada maksud dari pembangunan atau pendirian rumah di atas pohon oleh suku Korowai?
Lalu, apa saja maksud pendirian rumah pohon oleh suku Korowai? Yuk, kita cari tahu!