Find Us On Social Media :

Milky Seas, Fenomena Unik yang Membuat Laut Selatan Jawa Bercahaya di Malam Hari

Milky Seas, Fenomena yang Membuat Laut Selatan Jawa Bercahaya di Malam Hari

Seluas Islandia

Para peneliti dari AS menemukan Milky Seas berukuran besar di Samudra Hindia bagian timur, atau tepat di selatan Jawa.

Disebut Milky Seas karena dalam satelit, terlihat seperti larutan susu.

Adanya Milky Seas di selatan Jawa ini terjadi pada tahun 2019, dan berlangsung selama 26 Juli-9 Agustus 2019 dan 25 Agustus-7 September 2019.

Baca Juga: Cari Tahu 7 Fakta Unik Bintang Laut, Salah Satunya Punya Ratusan Kaki

Luas area lautan yang berwarna atau Milky Seas ini kira-kira 100.000 meter persegi atau sama dengan luas Islandia.

Namun, fenomena ini enggak terdeteksi pada siang hari.

Lalu, bagaimana fenomena ini bisa terjadi?