Find Us On Social Media :

Istilah-Istilah dalam Olahraga Basket: Dribble, Lay up, Three Points

Istilah-istilah dalam olahraga basket.

GridKids.id - Kids, apakah kamu gemar memainkan olahraga basket?

Bola basket adalah olahraga bola berkelompok yang terdiri atas dua tim beranggotakan masing-masing lima orang.

Kali ini, GridKids akan membahas istilah-istilah dalam olahraga basket, di antaranya seperti dribble, lay up, three poins dan sebagainya.

Baca Juga: Basket Olimpiade Tokyo 2020: Kalahkan Prancis, AS Raih Medali Emas Beruntun di Empat Olimpiade Terakhir

Permainan basket saling bertanding mencetak poin dengan memasukkan bola ke dalam keranjang (ring) lawan.

Bola basket dapat dimainkan di lapangan terbuka, walaupun pertandingan profesional pada umumnya dilakukan di ruang tertutup.

Lalu, apa saja istilah-istilah dalam olahraga basket? Berikut ulasannya!

Baca Juga: Apa Itu Bilangan Genap dan Ganjil? Ini Pengertian dan Perbedaannya