Find Us On Social Media :

Flora Indonesia Bagian Timur: Jenis, Contoh, dan Karakteristiknya

Jenis dan Karakteristik Flora Indonesia Bagian Timur

GridKids.id - Kids, apakah kamu sudah tahu mengenai apa saja jenis-jenis flora Indonesia di bagian timur?

Indonesia punya beragam jenis flora atau tumbuhan yang tersebar dari Sabang sampai Merauke.

Secara umum, flora di Indonesia tersebar dalam tiga kawasan dan terbagi menjadi empat wilayah.

Baca Juga: Mengenal Jenis-Jenis Flora dan Fauna yang Berasal dari Asia Tenggara

Flora adalah semua kehidupan jenis tumbuh-tumbuhan yang ada dalam suatu habitat atau daerah tertentu.

Indonesia sendiri diperkirakan punya sekitar 8.000 spesies tumbuhan.

Nah, sekarang kita cari tahu apa saja jenis flora yang ada di Indonesia bagian timur, yuk!