2. Kursi, dan sofa yang berbahan kain
Kursi atau sofa yang berbahan kain sering digunakan untuk bersantai sembari menonton TV atau bermain ponsel, Kids.
Jika kursi dan sofa sering digunakan maka harus rutin mencuci agar enggak bau dan berdebu.
Ini karena, kursi dan sofa yang enggak dicuci maka bisa memicu virus dan bakteri.
Untuk membersihkan kursi dan sofa bisa menggunakan cairan pembersih lalu gosok menggunakan sikat halu untuk menghilangkan noda.
Lalu, bilas dan jemur di bawah sinar matahari agar cepat kering.
3. Cermin
Cermin merupakan benda selanjutnya yang mudah kotor sehingga harus dibersihkan agar enggak menjadi sarang virus dan bakteri.
Untuk membersihkan cermin yang kotor cukup mengoleskan pasta gigi lalu gosokkan menggunakan sikat, Kids.
Nah, itu tadi benda yang bisa menyimpan virus, bakteri dan kuman juga enggak rutin membersihkan.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.