Find Us On Social Media :

Jangan Buang Gunting yang Tumpul, Ini Cara Sederhana untuk Membuatnya Kembali Tajam

ini cara mudah menajamkan gunting atau pisau yang tumpul agar dapat digunakan kembali, sudah tahu?

Aluminium foil

Merawat gunting bisa menggunakan aluminium foil sepanjang 12 inci lalu dilipat menjadi dua bagian, Kids.

Setelah itu gunting aluminium foil secara perlahan-lahan.

Selanjutnya, lipat kembali lembaran foil beberapa kali atau minimal enam lapis.

Baca Juga: Penyebutan Nama Peralatan Dapur dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Lalu, gunakan gunting untuk memotong paket foil menjadi 10 atau 12 strip.

Untuk menajamkan gunting bisa memotong beberapa kertas aluminium foil.

Kamu bisa memotong lembaran foil hingga gunting tajam.